MODUL BISNIS ONLINE
A. CARA MEMBUAT EMAIL DI GOOGLE (GMAIL)
Email Google
adalah layanan email yang gratis dengan kapasitas yang sangat besar. Layanan
ini menjadi semakin laris karena Google mengintegrasikan sistem akun email-nya
dengan fasilitas seperti blogspot dari blogger.com, google webmaster tools, google analytic, youtube, feedburner, dan lain-lain. Untuk membuat
email baru di Google silahkan lakukan prosedur sederhana berikut:
-Buka URL http://mail.google.com/
-Lihat pada kanan
layar ada pilihan Create an Account atau Buat Akun
-Akan ada formulir
untuk mengisi data-data saudara
Masukkan keterangan yang diminta seperti di bawah ini
•
Isikan nama depan dan nama belakang anda
•
Isikan alamat email yang anda inginkan (akun harus belum
digunakan orang lain)
•
Masukan password yang anda ingikan
•
Masukkan ulang password anda
•
Isikan tanggal kelahiran anda
•
Pilih jenis kelamin
•
Masukkan nomor ponsel
•
Masukkan alamat email lain jika ada
•
Isikan lokasi atau negara anda
•
Setujui persyaratan Google
•
Terakhir klik tombol Langkah berikutnya (lihat contoh
gambar di bawah)
Verivikasi dari google
Pada sebagian pendaftaran (sebagian lagi tidak), akan ada
permintaan verifikasi akun melalui nomor telepon anda
Tunggu beberapa saat sampai SMS dari sistem otomatis
Google masuk ke HP anda memberikan nomor verifikasi. Isikan nomor tersebut pada
layar verifikasi...
NEXT STEP
•
Langkah selanjutnya membuat email baru Google, adalah
pemasangan foto profil, jika belum mempunyai foto yang diinginkan lewati saja
•
Proses membuat email baru di Google sudah selesai,
silahkan klik Lanjutkan ke Gmail
•
Dengan mengklik tombol di atas anda akan dibawa masuk ke
akun anda. Cara Membuat Email Baru di Google (Gmail) ini bisa saja berubah
sewaktu-waktu karena sistem Google dalam beberapa tahun terakhir ini cukup
dinamis.
B. CARA MEMBUAT BLOG DI BLOGGER
B. CARA MEMBUAT BLOG DI BLOGGER
•
Blog merupakan
sigkatan dari “Web log” adalah salah satu aplikasi web berupa tulisan-tulisan
yang umum disebut sebagai posting pada halaman web. Tulisan-tulisan tersebut
seringkali diurut dari yang terbaru dan diikuti oleh yang lama.
•
Pada
awalnya, blog dibuat adalah sebagai catatan pribadi yang
disimpan secara online, namun kini isi dari sebuah blog sangat bervariatif ada
yang berisi tutorial ( contoh blog ini ), curhat, bisnis dan lain sebagainya.
Secara umum, blog tidak ada bedanya dengan website pada umumnya yang ada di
internet.
•
Flatform blog atau seringkali disebut dengan mesin blog dibuat
sedemikian rupa oleh para designer/programer penyedia blog agar mudah untuk
digunakan. Dulu, untuk membuat aplikasi web diperlukan pengetahuan tentang
pemrograman HTML, PHP, CSS dan lain sebagainya, dengan blog semuanya menjadi
mudah semudah menyebut angka 1 2 3.
B. CARA MEMBUAT BLOG di BLOGER
•
Salah satu penyedia blog gratis yang cukup populer saat
ini adalah blogspot atau blogger, dimana ketika
mendaptar adalah melalui situs blogger.com namun nama domain yang akan anda
dapatkan adalah sub domain dari blogspot, contoh : contohsaja.blogspot.com
•
Sebenarnya tidak ada keharusan untuk membuat blog di
blogger, namun ada banyak kelebihan yang dimiliki blogger di banding dengan
penyedia blog lain. Beberapa contoh kelebihan blogger di
banding yang lain yaitu mudah dalam pengoperasian sehingga cocok untuk pemula,
lebih leluasa dalam mengganti serta mengedit template sehingga tampilan blog
anda akan lebih fresh karena hasil kreasi sendiri, custom domain atau anda
dapat mengubah nama blog anda dengan nama domain sendiri misalkan contohsaja.blogspot.com di
ubah menjadi contohsaja.com, sedangkan hosting tetap menggunakan
blogspot dan masih tetap gratis.
STEP BY STEP
•
Silahkan kunjungi situs http://www.blogger.com
•
Setelah halaman pendaftaran terbuka, alihkan perhatian ke
sebelah kanan bawah, ubah bahasa ke Indonesia agar lebih mudah difahami.
• Silahkan langsung masuk/login dengan menggunakan username/nama
pengguna serta password/sandigmail anda ( akun email anda
bisa untuk login ke blogger)
•
Isilah formulir yang ada :
–
Nama tampilan : isi dengan
nama yang ingin tampil pada profile blog anda.
–
Jenis Kelamin : pilih
sesuai dengan jenis kelamin anda, misal : pria.
Penerimaan Persyaratan : Beri tada ceklis sebagai tanda anda setuju dengan peraturan
yangtelah di tetapkan oleh pihak blogger. Saran: sebaiknya anda membaca
terlebih dahulu persyaratan yang ada agar anda tahu dan mengerti apa yang boleh
dan tidak diperbolehkan ketika menggunakan layanan blogger.
–
Klik tanda panah bertuliskan “Lanjutkan”.
Klik tombol “Blog Baru”.
•
Isilah formulir :
–
Judul : Isi dengan
judul blog yang di inginkan, misal : Coretan sang penghayal
–
Alamat : isi dengan
alamat blog yang di inginkan. Ingat! Alamat ini tidak dapat di edit kembali
setelah dibuat, apabila anda ingin serius, maka pilihlah nama yang benar-benar
anda inginkan.
–
Template : pilih template
(tampilan blog) yang disukai (ini dapat ganti kembali).
–
Lanjutkan dengan klik tombol “Buat blog!”.
–
Sampai disini blog anda telah berhasil di buat.
•
Untuk menghindari spam filter, sebaiknya anda langsung
posting sembarang saja. Klik tulisan “Mulai mengeposkan”.
•
Isi
judul serta artikel. Akhiri dengan klik tombol “Publikasikan”.
•
Silahkan lihat blog anda dengan klik tombol “Lihat
Blog”
•
Selesai.
•
Kini blog anda telah tercipta dan dapat di buka di
berbagai belahan dunia. Umumkan pada teman-teman anda bahwa anda kini telah
mempunyai blog.
C. CARA MEMBUAT ACCOUNT FACEBOOK
•
Cara Membuat Facebook - Facebook adalah salah satu situs pertemanan online terbesar di
dunia saat ini. Bukan cuma menjadi 'Raja' disitus jejaring sosial, tetapi
keberadaan Facebook juga telah menjadi salah satu situs terbesar kedua di Dunia
setelah Google.com. Meski telah menjadi populer tetapi kemungkinan besar masih
banyak teman-teman yang belum tahu cara membuat facebook atau daftar facebook. Oleh alasan itulah maka tulisan ini dituliskan buat
kamu, sekaligus menjadi kelanjutan tulisan mengenai cara membuat Twitterdan cara membuat blog seperti sebelumnya sudah dipublikasikan di blog
ini. Bagi yang sudah mengerti dunia internet, khususnya bagi
mereka yang sudah sering berkecimpung didunia Forum internet dan juga
situs-situs yang mewajibkan penggunanya mendaftar, maka tentu cara
membuat Facebook tidaklah lagi sesuatu hal yang susah bagi mereka.
Namun bagi teman-teman yang masih baru di dunia internet, maka tentunya cara
membuat Facebook juga akan terasa agak susah.
LANGAKAH-LANGKAH MEMBUAT FACEBOOK
1. Langkah pertama yang harus teman-teman lakukan ketika
ingin membuat account Facebook adalah dengan mengakses situs www.facebook.com
di web address browser kamu
2. Setelah halaman awal facebook muncul, maka pada bagian kiri akan muncul
formulir isian.
3. Akan muncul halaman verifikasi seperti terlihat pada gambar berikut, yaitu
sebuah halaman yang memunculkan gabungan huruf-huruf dan angka-angka, dan kamu
disuruh memasukan tulisan-tulisan tersebut kesebuah kotak yang sudah tersedia,
dan kemudian kembali anda disuruh untuk mengklik tanda "daftar"
4. Pada langkah ini akan muncul halaman facebook yang menyuruh kamu untuk
mencari teman, namun lebih baik abaikan saja halaman ini dengan cara mengklik
tanda "lewati langkah ini" yang ada di bagian bawah paling kanan
halaman.
5. Untuk halaman ini, kamu akan disarankan untuk mengisi formulir baru.
SMA (tempat
kamu sekolah saat SMA) kemudian disusul dengan angkatan berapa anda sekolah di
SMA yang bersangkutan.
• Perguruan Tinggi (tempat kamua sekolah saat diperguruan
tinggi) dan disusul dengan angkatan tahun berapa anda sedang melakukan study
diperguruan tinggi bersangkutan.
•
Perusahaan (kamu bisa juga mengisi perusahaan tempat anda
bekerja saat ini)
Keterangan: Bila kamu merasa perlu untuk mengisi formulir
pada tahap ini, maka silahkan isi dengan arahan-arahan yang sudah dipaparkan
diatas, dan kemudian silahkan mengakhiri dengan mengklik tanda "simpan
& Lanjutkan", namun kamu juga berhak untuk tidak mengisi formulir ini,
dengan cara mengakhiri dan mengklik tanda "lewati".
6. Sampai tahapan nomor 5 sebenarnya cara membuat
facebook sudah berhasil di registrasi, namun salah satu hal yang paling penting
kamu lakukan adalah membuka email, yaitu email yang gunakan sebelumnya..
•
Keterangan:
•
pada bagian ke-6 ini, kamu akan mendapat sebuah kiriman
email verifikasi dari facebook ke alamat email kamu, dan bila email belum
terkirim dari pihak facebook, maka kamu dapat menunggu untuk beberapa waktu
(antara 2 jam sampai 10 jam)
•
bila email verifikasi sudah dikirim pihak facebook ke
email kamu, maka segeralah buka email tersebut, dan silahkan klik salah satu
"link" yang ada di email tersebut, dan hal ini dilakukan agar account
facebook yang baru dibuat tersebut sudah terverifikasi dengan baik.
7. Bila kamu ingin melakukan pembaharuan lain di
account facebook yang baru saja di buat, maka silahkan kunjungi bagian pengaturan,
dan dari sana anda sudah dapat mengatur foto, profil tambahan dan sebagainya,
dan dengan langkah-langkah ini pembuatan facebook sudah selesai
•
Keterangan: Bila cara
membuat facbeook sudah sepenuhnya terlaksana, maka suatu saat bila kita ingin
login facebook, maka hal yang harus selalu diingat adalah:
- email
facebook kita ketika mendaftar.
- Password
facebook saat mendaftar.
•
Demikianlah cara membuat Facebook mulai
dari awal hingga akhir. Semoga dengan informasi ini dapat membantu teman-teman
untuk membuat atau mendaftarkan sebuah akun Facebook yang baru.
PENGAMATAN
BISNIS ONLINE
PROFIL JINGGLEPUFF
Jinglepuff berdiri pada 17 Agustus 2009, dengan Dian Yulia N., S.T. sebagai pemilik dan pendiri.
Pada awalnya hanya memiliki 1 asisten pada tahun 2009, lalu makin berkembang, Alhamdulillah, kini sudah memiliki 11orang crew di dalamnya.
Berangkat dari Motto kami, "Every woman deserves good fashion" kami memiliki VISI untuk memberi kemudahan kepada para wanita utk tampil cantik, dengan cara memakai baju yang bagus dengan harga yang paling terjangkau dikelasnya. Misi kami menyediakan baju kualitas bagus dengan harga murah(dengan cara menjualnya).
Kami sungguh
berterima kasih, kepada Pelanggan dan Reseller JP yang terus setia
mempercayakan kami sebagai supplier baju mereka.
Karena
hal ini, Alhamdulillah setiap bulannya JP bisa berbagi dengan anak-anak atau
orang-orang yang membutuhkan.
Kami
percaya, hubungan kerja sama harus dimulai dengan saling percaya, saling
menguntungkan, sehingga JP berusaha terus untuk meningkatkan pelayanan kami.
CONTACT UC
Anda bisa langsung menghubungi kami
di:
Jl. Raya Ujungberung
Komp. Ujungberung Indah Blok S-4
Bandung 40611
order via online cart, nanti akan
dikonfirmasi balik oleh operator kami.
maaf tidak terima telepon.
jika ada masalah bisa hubungi
operator yang menangani pemesanannya via sms di jam
kerja .
Website:jingglepuffbutik.com
CARA PEMBELIAN
Cara membeli di sini sangat mudah. Bacalah petunjuk di bawah ini dan Anda siap
untuk mulai berbelanja :)
Setelah sista Transfer ke rekening
kami, segera konfirmasi/beritahu kami via SMS ke 0856 231 2717 agar barang Anda
langsung kami kirim.
RESI PENGIRIMAN
Cek NO. RESI anda pada tanggal 1-3 hari setelah transfer(cek satu-persatu
tanggal).
Cara : tekan 'ctrl+F' lalu masukkan nama / no.hp anda
Bagian yang anda cari akan berwarna oranye, seperti contoh dibawah ini :
Cara : tekan 'ctrl+F' lalu masukkan nama / no.hp anda
Bagian yang anda cari akan berwarna oranye, seperti contoh dibawah ini :
DAFTAR RELLER
Berminat
jadi reseller JP? Ni kita kasih 5 alasan kenapa jd reseller JP Nguntungin
abiiis :)
1. Harga Reseller ter-murah. 2. Boleh beli 1 aja, ga ada minimal order, beli 1 tetep dapet harga reseller. 3. Model Update / UPLOAD SETIAP HARI. Jamin ga bikin bosen deh! 4. Ga perlu nyetok barang, bisa dropship(kirim dari sini, pengiriman senin-sabtu). 5. Bisa keep barang. 6. Utk Reseller2 tipe platinum, bisa order and chat via bbm. 7. Mentoring tentang usaha dan motivasi langsung dari Owner nya :) (via email setiap hari sabtu) Jadi bikin kamu semangat terus dan dapet ilmu2 dagang yg dahsyat!
PRODUK YANG DIJUAL
1. Atasn
2. Longdress
3. Blazer - Jaket - Cardigan
4. Dress - Rok
5. Celana - Jumsuit
6. Tas
7. Kerudung - Pashmina
CONTOH PRODUK YANG DIJUAL
|



























Tidak ada komentar:
Posting Komentar